P Artikel ini diterbitkan pada: 29 July 2015 , Kategori: Singapore
Kuliah di Curtin University Singapore, University Inovatif untuk Masa Depan anda
Dengan Kuliah di Curtin University singapore anda akan merasakan kampus dimana didalamnya sangat kaya akan keragaman budaya dan latar belakang bangsa. Sebagai salah satu bagian dari Curtin University Australia. Curtin Singapore mempunyai student yang datang dari berbagai bangsa tidak hanya pelajar lokal singaporean dengan demikian anda bisa belajar keragaman yang ada dengan kuliah di curtin university singapore. Curtin singapore pertama kali mengenalkan programnya di singapore pada tahun 1986. Dan meresmikan Curtin Singapore campus pada tahun 2008. Curtin singapore sendiri dikelola oleh Curtin Education Center yang merupakan bagian dari Navitas Ltd Group.
Terletak di jantung kota Singapore. Curtin university singapore menjadi kampus yang nyaman bagi student yang belajar di sana. Bagaimana tidak, dengan lokasi yang mudah di jangkau dengan berbagai macam public transport yang ada di singapore. Sehingga memudahkan bagai mahasiswa curtin singapore untuk melakukan aktivitas ke berbagai macam tujuan di singapore. jadi jika anda mempunyai rencana untuk kuliah di curtin singapore anda tidak usah khawatir jika ingin bepergian ke tempat lain di singapore. Selain itu dengan lingkungan yang nyaman dan aman. Curtin singapore menjadi tempat yang bisa mengeluarkan potensi dari setiap studentnya. Apalgi kampus yang cukup modern dilengkapi dengan berbagai fasilitas untuk menunjang kegiatan belajar mengajar. Beberapa fasilitas yang ada di curtin singapore antara lain :
|
|
untuk Jurusan, Bagi anda yang ingin Kuliah di Curtin Unviersity Singapore. Silahkan lihat daftar beberapa programs yang tersedia di Curtin Singapore.
Mengapa Kuliah di Curtin Singapore ?
Sebagai salah satu university yang fokus terhadap perkembangan study international, maka tidak mengherankan jika mahasiswa yang belajar di Curtin Singapore datang dari berbagai negara. Dengan demikian anda juga bisa mempunyai kesempatan untuk menjadi bagian dari keluarga besar Curtin yang memang juga mempunyai kampus tidak hanya ada di Singapore. Sperti yang kita ketahui bersama Curtin Education yang di kelola oleh Navitas group juga mempunyai Kampus di Perth Ausralia dan Sarawak Malaysia. Dengan deemikian certificate dan ijazah yang anda dapatkan di akui dan dikenal secara international, Sehingga anda mempunyai kesempatan untuk berkarir di tingkat international.
Selain kampus yang terletak di beberpa negara, Curtin University juga mempunyai ranking yang tinggi di antara university university top dunia. Masuk dalam top 2% universitas dunia, menunjukan Curtin University mempunyai kualitas dan reputasi yang bisa bersaing dengan universitas tingkat dunia lainnya.
Curtin University Transfer Program
Hal lain yang bisa menjadi alasan mengapa banyak mahasiswa international yang belajar di Curtin. Salah satunya adalah kemudahan untuk transfer ke university Curtin lain di Australia. Dengan demikian anda mempunyai keuntungan karena bisa kuliah di dua negara yang mempunyai budaya serta lingkungan kampus yang sangat berbeda dengan curtin university singapore. Dimana anda juga bisa mempunyai kesempatan untuk meningkatkan kemampuan bahasa inggris anda di negara yang memang menjadikan bahasa inggris sebagai bahasa utamanya.
Small Class in Curtin Singapore
Curtin university singapore mempunyai ciri khas sendiri yait dimana kela kelas di bagi menjadi bagian kecil dimana satu kelas hanya terdiri dari 50 – 80 mahasiswa, berbeda dengan umum university di australia yang pada tahun pertama biasanya kelas berisi antara 100-200 mahasiswa. Perbedaan ini lah menjadi hak yang menguntungkan bagi mahasiswa baru yang mendaftar kuliah di singapore. Karena dengan small class sizes, para siswa akan lebih maksimal dan lebih fokus dalam mengikuti perkuliahan. Dengan demikian Tenaga pengajaar di Curtin singapore bisa memperhatikan mahasiswa lebih baik. Karena dengan jumlah yang kecil tentu saja akan lebih mudah untuk mengenal satu satu mahasiswa yang berada di dalam kelas. Berikut beberapa kelebihan dari small class size :
Jalur Masuk Curtin Singapore yang Fleksibel
Kuliah di curtin university singapore, anda mempunyai banyak opsi untuk masuk. Dimana anda bisa memilih beberapa program yang bisa menjadi pintu masuk kuliah di curtin singapore. Program tersebut bisa anda pilih berdasarkan dan kualifikasi dan nilai yang anda punyai pada saat mendaftar kuliah di curtin. Sebagai contoh jika anda berikut beberapa program yang ada di curtin :
Sebagai contoh jika anda masuk muliah dari kelas 11 atau O level maka anda bisa masuk melalui jalur certificate IV. Dan jika anda masuk dari kelas 12 anda bisa masuk melalui program diploma. Seteah anda menyelesaikan program diploma anda bisa melanjutkan ke program bachelor di tahun ke 2, akan tetapi jika anda mulai dari certificate IV maka anda akan terlebih dahulu masuk ke program diploma kemudian setelah itu masuk ke program bachelor tahun ke 2. Anda juga bisa transfer ke curtin australia jika anda ingin mempunyai pengalaman baru, syarat untuk melakukan transfer program silahkan huungi student services, dengan demikian anda bisa menyiapakan persyaratn yang di minta. akan lebih jelasnya anda bisa melihat bagan pathway berikut ini :
Untuk pertanyaan tentang biaya kuliah di Curtin Singapore atau pendaftaran ke Curtin Singapore. Ataupun untuk permintaan konsultasi tentang curtin Singapore di tempat anda silahkan kirim pertanyaan atau permintaan counselling untuk kuliah di Curtin University Singapore bisa melalui email.
Kami tidak mengenakan biaya untuk konsultasi dan pengurusan kuliah di Curtin singapore. Untuk Informasi Biaya kuliah di curtin singapore klik disini
hubungi kami untuk informasi lebih lanjut melalui :
email : admin@agenpendidikan123.com
whatsapp / call / sms ke nomor : 0812 988 00 868
atau anda juga bisa mengisisi form yang ada di menu sebelah kanan website ini.
? Tags Wilayah: agen kuliah di curtin singapore,Biaya kuliah di curtin singapore,biaya kuliah di curtin singapore 2016,biaya kuliah di curtin university singapore,cara mendaftar kuliah di curtin singapore,curtin singapore,ielts untuk curtin singapore,konsultan kuliah di curtin singapore,kuliah di curtin singapore,kuliah di curtin university singapore,scholarship curtin singaporeKuliah di National University of Singapore Kuliah di National University of Singapore merupakan suatu impian yang bagi sebagian besar siswa usia SMA merupakan hal yang... Selengkapnya)
Jurusan Dance di Lasalle College of The Arts Singapore Kamu harus tahu profesi sebagai dancer atau penari sudah tidak bisa dipandang sebelah mata lagi. Banyak... Selengkapnya)
Pengalaman Kuliah di Singapura Pengalaman kuliah di Singapura, Kali ini gue akan bercerita tentang pengalaman gue kuliah di Singapura. Mulai dari pemilihan universitas, milih tempat... Selengkapnya)